4. Kirim lewat cargo
Berikanlah kenyamanan dan handling yang tepat pada hewan.
Karena itu, pengiriman lewat kargo dapat menjadi solusi.
"Hewan juga dapat dikirimkan menggunakan layanan kargo khusus hewan. Baik itu lewat udara maupun darat," pungkasnya.
Setelah mengetahui tips di atas, mulai sekarang perhatikan dengan baik kondisi hewan peliharaan selama perjalan mudik agar tidak kelelahan dan stres ya!
GridPop.ID (*)
Artikel ini telah tayang di Parapuan.co dengan judul Akan Membawa Hewan Peliharaan Mudik Lebaran? Simak Dulu Tipsnya
Source | : | Parapuan.co |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ekawati Tyas |
Komentar