Melansir Kompas.com, rumah tangga Puput dan Doddy diketahui resmi bercerai pada 11 April 2022.
Alasan Puput melayangkan gugatan cerai yaitu karena ia merasa sudah tak cocok dengan Doddy sejak 2018.
Selain itu juga terkuak Puput hanya diberi nafkah sebesar 10 persen dari 100 persen penghasilan Doddy.
"Kalau untuk nafkah aku enggak bisa ngomong enggak dinafkahi ya.
Ya pokoknya dari 100 persen, ya 10 persenlah ada dari dia," kata Puput.
Demi bisa tetap menafkahi anaknya, Puput memiliki bisnis kecil-kecilan.
GridPop.ID (*)
Source | : | Kompas.com,Tribun Seleb |
Penulis | : | Ekawati Tyas |
Editor | : | Ekawati Tyas |
Komentar