"Yang lucu uangnya Rafathar, waktu itu uang Rafathar pernah gua pake," ujar Raffi Ahmad.
Raffi Ahmad langsung meminta izin kepada sang istri.
"Sayang udah pake dulu aja uang si Rafathar, 2 M buat ituin rumah," ungkap Raffi Ahmad.
Mendengar pernyataan Raffi Ahmad sontak membuat Irfan Hakim terkejut.
"Sebentar, Rafathar udah punya duit miliaran?," kata Irfan Hakim melongo.
Raffi Ahmad pun menanggapi pertanyaan rekan kerjanya tersebut.
"Punya dia kan simpenan dari kecil," ungkap Raffi Ahmad.
Ternyata uang tabungan Rafathar itu adalah uang yang Raffi Ahmad dan Nagita Slavina simpan sedari sang putra masih kecil.
Kemudian Raffi Ahmad kepergok Rafathar, lantaran akan meminjam uang dari tabungannya.
"Terus si Rafathar ada di belakang denger," ujar Raffi Ahmad.
Rafathar menggatakan kepada papanya kalu minjam uang itu harus bilang sama yang punya.
Source | : | Tribun Style,Tribun Jatim |
Penulis | : | Lina Sofia |
Editor | : | Lina Sofia |
Komentar