Melansir Tribunnewsmaker.com, selain sebagai politikus, ia juga memiliki banyak usaha dan bahkan harta kekayaannya mencapai Rp 22 M.
Hal ini berdasarkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN), Sahrul Gunawan memiliki empat aset tanah dan bangunan senilai Rp 23.876.000.000.
Selain itu, ia juga memiliki sebuah unit mobil senilai Rp 480 juta serta kas dan setara kas Rp 302.113.711.
Namun, mantan kekasih Intan Nuraini itu memiliki utang sebesar Rp 2.225.504.253 sehingga mengurangi jumlah total harta kekayaan.
Oleh karenanya, Sahrul Gunawan tercatat memiliki harta kekayaan sebesar Rp 22.432.609.458.
Lantas mengapa Sahrul Gunawan tetap saja minder mendekati Ayu?
GridPop.ID (*)
Source | : | Bangkapos.com,Tribunnewsmaker.com |
Penulis | : | Ekawati Tyas |
Editor | : | Ekawati Tyas |
Komentar