Gua di calling mc sunatan alhamdulillah rezeki, sekarang ya namanya gua anak tiga, jadi insya Allah selama itu halal gua terima," kata Aldi Taher.
Terkait masalah riders atau daftar permintaan pekerjaan, Aldi Taher tak mau banyak syarat, dirinya bahkan rela untuk menginap di rumah panitia penyelenggara.
"Kalau mc atau luar kota itu diangka Rp 20 juta nego dalam kota Rp 10 juta, riders tiket 1 pesawat, menginap di rumah panitia enggak apa-apa, yang penting penjuang popok anak, demi popok anak," pungkas Aldi Taher.
GridPop.ID (*)
Source | : | Kompas.com,Tribun Medan |
Penulis | : | Ekawati Tyas |
Editor | : | Ekawati Tyas |
Komentar