GridPop.ID - Telur menjadi salah satu lauk favorit banyak orang.
Selain rasanya yang enak, telur juga bisa diolah ke berbagai macam masakan.
Tak hanya telur ayam, telur bebek juga memiliki berbagai nutrisi yang baik untuk tubuh.
Dibanding telur ayam, telur bebek dinilai lebih bergizi.
Telur bebek mengandung beragam vitamin dan mineral, khususnya vitamin B12 yang dibutuhkan untuk pembentukan sel darah merah, sintesis DNA, dan menjaga fungsi saraf.
Dilansir dari laman kompas.com, dalam satu buah telur bebek biasanya mengandung nutrisi berikut:
Maka tak heran telur bebek menyimpan banyak manfaat untuk kesehatan yang sama banyaknya seperti nutrisinya.
Penasaran apa saja manfaatnya? Yuk simak ulasan lengkapnya seperti dirangkup oleh sajiansedap.com berikut ini:
Source | : | Kompas.com,sajiansedap |
Penulis | : | Luvy Octaviani |
Editor | : | Luvy Octaviani |
Komentar