Saat melakukan transaksi tarik tunai, Anda bisa menyimpan atau mengingat kode penarikan yang dibuat dari aplikasi LinkAja.
Kode penarikan berfungsi untuk verifikasi dan kombinasi angkanya juga akan berubah setiap Anda melakukan request transaksi tarik tunai.
Demikian cara tarik tunai LinkAja di ATM dengan mudah dan praktis tanpa menggunakan kartu. Selamat mencoba!
GridPop.ID (*)
Source | : | Kompas.com,Linkaja.id |
Penulis | : | Lina Sofia |
Editor | : | Lina Sofia |
Komentar