- Tambal: Gigi yang berlubang akan ditambal. Tambalan gigi terbuat dari amalgam perak, resin komposit atau emas.
- Crown: Dilakukan pada gigi yang sudah busuk atau lemah. Dokter akan mengebor seluruh gigi yang membusuk dan sisa gigi untuk memastikan penutup yang cocok.
Crown umumnya terbuat dari emas, porselen kekuatan tinggi, resin, dan porselen yang menyatu dengan logam atau bahan lainnya.
- Root canal: Pada perawatan ini, dokter akan menghilangkan pulpa yang berada di ujung saraf dan menyebabkan rasa sakit.
- Pencabutan gigi: Jika root canal tidak memungkinkan, maka gigi berlubang akan dicabut. Jika sudah begini, maka implan gigi diperlukan untuk mencegah gigi bergeser dan mengubah penampilan, serta cara mengigit makanan.
GridPop.ID (*)
Source | : | Kompas Health,GridHealth.ID |
Penulis | : | Ekawati Tyas |
Editor | : | Ekawati Tyas |
Komentar