3. Bau napas
“Pada sinusitis ada bau napas atau hawa napas yang kurang sedap,” tambah Dokter Santi.
4. Warna ingus
Pihaknya juga memaparkan, pada sinusitis biasanya warna ingus adalah kuning hingga kehijauan. Sedangkan pada pilek, range-nya lebih luas, mulai dari bening, putih, hingga hijau.
“Ini perbedaan yang paling signifikan. Namun, gejala lainnya hampir sama, seperti demam, hidung tersumbat, hidung meler,” sambungnya.
Sementara itu dilansir dari Kompas.com, diungkap sinusitis lebih mungkin terjadi pada orang yang sistem kekebalan tubuhnya lemah.
Tipe sinus dan gejalanya Tergantung dari durasinya, ada empat tipe sinus:
Baca Juga: 5 Tahun Pilek Tak Kunjung Sembuh, Pria Ini Syok Begitu Dokter Ungkap yang Sebenarnya Terjadi
Pencegahan
Ada beberapa hal yang bisa dilakukan untuk mengurangi kemungkinan terkena sinusitis, meskipun belum ada cara pasti untuk mencegah sinusitis secara total.
GridPop.ID (*)
Baca Juga: Tips Hidup Atasi Batuk Pilek, Tolong Hindari Makan Buah Ini Agar Cepat Sembuh
Source | : | Kompas.com,sonora |
Penulis | : | Andriana Oky |
Editor | : | Andriana Oky |
Komentar