Menjaga posisi ini ketika tidur sangat disarankan karena berbaring tanpa bantal bisa memperburuk hidung yang tersumbat.
Sedangkan menurut Cleveland Clinic, Anda yang mengalami hidung mampet disarankan untuk tidak tidur dengan posisi miring ke salah satu sisi.
Kondisi ini akan membuat hidung mampet sebelah karena mukosa akan menumpuk di salah satu sisi hidung.
Cara mengatasi hidung mampet saat tidur
Hidung yang mampet bisa menurunkan kualitas tidur karena kemungkinan untuk terbangun di tengah malam lebih besar.
Menurut Verywell Health, ada beberapa cara mengatasi hidung mampet saat tidur yang bisa dicoba, seperti:
Mengetahui posisi tidur untuk hidung mampet dan melakukan beberapa cara tersebut sangat disarankan untuk membantu melegakan tenggorokan.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Veronica S |
Editor | : | Veronica S |
Komentar