GridPop.ID - Tips hubungan intim kali ini datang dari salah satu rempah-rempah yang sering dijadikan sebagai bumbu dapur.
Ya, apa lagi kalau bukan jahe.
Selama ini cuma jadi bahan dapur, siapa sangka jahe bisa bantu durasi berhubungan intim bersama pasangan jadi lebih lama.
Yuk simak penjelasan tentang minum jahe yang bisa bantu durasi bercinta lebih lama berikut ini!
Durasi bercinta menjadi hal yang penting bagi sebagian pasangan.
Ada pasangan yang lebih puas jika durasi bercinta bisa lebih lama di ranjang.
Akan tetapi sejumlah faktor bisa mempersingkat durasi hingga kadang membuat sejumlah pasangan kecewa.
Untuk itu penting bagi pasangan suami istri untuk mengetahui bagaimana cara agar durasi berhubungan intim bisa lebih lama.
Di antaranya adalah mengonsumsi minuman penambah stamina.
Satu di antaranya adalah ramuan jahe merah.
Jahe sudah dikenal bisa meningkatkan stamina sehingga mampu meningkatkan gairah seksual.
Source | : | TribunJateng.com |
Penulis | : | Grid. |
Editor | : | Helna Estalansa |
Komentar