Dilansir dari WebMD, ada beberapa kekurangan KB koyo, yaitu:
Tidak dapat digunakan untuk mencegah penyebaran penyakit menular seksual (PMS), seperti HIV dan klamidia. Satu-satunya yang bisa mencegah PMS adalah kondom yang dipakai pria.
KB koyo kurang efektif untuk orang yang bertubuh gemuk atau mengalami kelebihan berat badan.
Meningkatkan risiko penggumpalan darah, terutama pada wanita yang pernah mengalami kanker payudara, kanker rahim, atau epilepsi.
Komentar