Mereka yang menawarkan pinpri di Twitter/X menetapkan biaya alias fee tiap nominal yang diajukan oleh peminjam.
Selain itu, syarat pinpri yang diajukan juga harus diwaspadai karena ada yang meminta data pribadi misalnya nomor rekening dan nomor telepon.
Adapun data pribadi yang diminta yakni:
Melihat syarat diatas, sebaiknya lebih berhati-hati untuk mengajukan pinjaman di pinpri
Para penagih tak hanya enteng menebar ancaman, tapi juga melakukan doxing atau menyebarluaskan data pribadi debitur ke media sosial.
Arti kata BI Checking
Baca Juga: Arti Kata Girl Math yang Sedang Viral di TikTok, Inilah Sosok Pertama yang Mempopulerkannya
Warganet di media sosial ramai membahas kaitan antara BI Checking dan proses mencari pekerjaan.
Skor buruk di BI Cheking juga disebut dapat membuat seseorang sulit untuk mendapatkan pekerjaan.
Dilansir dari buku 79 Bisnis Pertanian Menguntungkan (2011) karya Cahyo Saparinto, berikut pengertian BI Checking:
"BI Checking adalah proses pengecekan oleh lembaga keuangan bank maupun nonbank kepada suatu sistem yang dikelola Bank Indonesia."
Sistem inilah yang disebut SID atau Sistem Informasi Debitur.
Adapun IDI (Informasi Debitur Individual) adalah output dari SID itu sendiri.
Source | : | GridPop.ID,Tribun Trends |
Penulis | : | Andriana Oky |
Editor | : | Andriana Oky |
Komentar