"Hemat bukan berarti murah! Itu berarti ekonomis dan menghindari pemborosan."
"Sedikit-sedikit lama-lama jadi bukit. Mari menabung untuk kesuksesan masa depan."
"Orang yang dapat mengendalikan arus kas adalah orang yang memiliki kekuatan."
"Jika kamu ingin menjadi orang kaya, pikirkan menabung seperti kamu berupaya mendapatkan uang."
"Rajin pangkal pandai, hemat pangkal kaya."
"Menabung = menyimpan daya beli saat ini untuk masa depan. Berutang = mengambil daya beli masa depan untuk digunakan saat ini."
"Orang kaya berfikir panjang. Mereka menyeimbangkan pengeluaran untuk bersenang-senang pada hari ini dengan investasi demi kebebasan di masa depan."
"Orang bodoh masih bisa menghasilkan uang, tetapi dibutuhkan orang bijak untuk menabung dan menghabiskan uang untuk keuntungannya sendiri."
"Jadikan berhemat menjadi motivasimu untuk meraih banyak hal yang bermanfaat di masa depan."
"Prioritaskan hal yang penting bagimu. Jika tidak ada, cobalah untuk menghemat uangmu."
"Orang kaya adalah mereka yang punya pola pikir panjang. Mereka akan menyeimbangkan pengeluaran untuk bersenang-senang hari ini dan berinvestasi demi kebebasan masa depannya."
GridPop.ID (*)
Source | : | Kompas.com,Tribun Jogja |
Penulis | : | Ekawati Tyas |
Editor | : | Ekawati Tyas |
Komentar