GridPop.ID - Setiap hari, ada saja tren atau istilah baru yang dibahas pengguna media sosial hingga kata tersebut viral di TikTok.
Seperti misalnya kata 'ngereog' yang juga viral di TikTok.
Kata 'ngereog' bahkan sering muncul di FYP TikTok.
Apakah kamu sering mendengarnya?
Kalau iya, apa kamu sudah tahu arti dari kata 'ngereog'?
Bagi yang belum, mari kita cari tahu makna dari "ngereog", suatu istilah yang tengah menjadi tren dan banyak digunakan oleh anak muda di TikTok!
Baru-baru ini, kata "ngereog" seringkali muncul di TikTok, namun masih banyak orang yang belum memahami artinya.
Jadi, apa sebenarnya yang dimaksud dengan ngereog? Ayo, kita simak penjelasannya di bawah ini!
Arti Ngereog dalam Bahasa Gaul
Melansir dari TribunTrends.com, ngereog atau nge reog adalah istilah tidak resmi yang berasal dari kata "Reog", merujuk pada tarian tradisional dari Ponorogo, Jawa Timur.
Tarian tradisional "Reog" adalah bentuk hiburan rakyat yang diiringi oleh musik gamelan dan memiliki unsur magis, sering kali menyebabkan penarinya mengalami kesurupan atau dianggap dimasuki oleh makhluk gaib.
Baca Juga: Video Kurir Lupa Bawa Paketan Viral di TikTok, Penerima Sampai Ngakak Tahu Kelakuan si Pengantar
Source | : | TikTok,TribunTrends.com |
Penulis | : | Helna Estalansa |
Editor | : | Helna Estalansa |
Komentar