Kiky Saputri juga berbagi kabar bahagia ini kepada beberapa temannya, seperti Hesti Purwadinata dan Ayu Ting Ting, yang langsung memberikan pelukan penuh kebahagiaan setelah mengetahui berita kehamilan.
Sementara Andre Taulany dan Wendy Cagur menyampaikan ucapan selamat dengan menyentuh tangan Kiky Saputri.
Unggahan tersebut juga mendapat banyak ucapan selamat dari rekan artis dan publik di kolom komentar.
Ayu Ting Ting menulis, "Luv u my baby @kikysaputrii."
Sementara Mpok Alpa menyatakan, "Masya Allah @kikysaputrii senang liat nya ... selamat ya sayang..."
Tantri KOTAK juga memberikan ucapan selamat dengan kata-kata, "Masha Allah.. selamat love birds."
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina juga memberikan komentar berupa emoji hati.
Beberapa netizen juga membanjiri di kolom komentar dengan ucapan selamat dan juga doa kepada Kiky Saputri dan sang calon bayi.
"Aaaaakkkkk MasyaAllah onty kiky, selamat yaaaa, Semoga sehat selalu baby dan mommy , aku seneng bangettttttttt,"
Baca Juga: Jelas Saja Pilih Sembunyikan Anaknya, Kiky Saputri Bongkar Alasan Rahasiakan Statusnya Sebagai Ibu
"Yeeaaayyy… Ma’aaciihh Luv @kikysaputrii kado tahun barunya, sehat2 terus bumil kesayangan akuu,"
"Alhamdulillah. Semoga sehat2 ya tehh,"
Source | : | Kompas.com,Banjarmasin Post |
Penulis | : | Helna Estalansa |
Editor | : | Helna Estalansa |
Komentar