GridPop.ID - Viral di TikTok kata ozai.
Kata ozai ini juga populer di kalangan wibu.
Nah buat kamu yang bukan wibu, tentu penasaran dengan arti kata ozai ini.
Yuk cari tahu apa arti kata ozai ini.
Melansir dari TribunTrends.com di kalangan Wibu dan Otaku kerap mengucapkan kata ozai dengan raut wajah kesal.
Terkadang mereka menunjukan ekspresi yang sinis saat mengucapkan kata Ozai.
Ozai adalah bahasa Jepang yang memiliki arti "Menyebalkan" atau menjengkelkan.
Tak heran kata Ozai ini diucapkan dengan ekspresi kesal dan wajah jengkel.
Arti Kata IJBOL istilah gaul yang dipakai Kpopers
Baca Juga: Punya Stima Negatif! Ini Arti Kata Menil yang Banyak Diucap Anak Zaman Now dan Viral di TikTok
IJBOL adalah singkatan dari “I just burst out laughing” yang secara harfiah berarti “aku baru saja tertawa terbahak-bahak”.
Ini adalah istilah yang digunakan oleh anak muda zaman sekarang, terutama penggemar musik Korean Pop (K-Pop), untuk merespons unggahan atau momen lucu dari idola mereka.
Dengan kata lain, IJBOL adalah cara yang lebih trendy untuk mengungkapkan bahwa kamu tertawa terbahak-bahak karena suatu lelucon.
Sebagai pengganti kata "ngakak", "lucu banget", atau "ngakak banget", arti dari kata IJBOL adalah menyatakan bahwa kamu sangat menikmati momen tersebut dengan tertawa.
Tidak mengherankan, IJBOL sering dipakai oleh penggemar K-Pop saat menonton momen lucu dari idola mereka atau saat membaca unggahan yang menggelitik.
Berikut beberapa contoh kata IJBOL dalam percakapan sehari-hari:
1. "Baru saja nonton video komedi stand-up, dan aku IJBOL sampai terpingkal-pingkal!"
2. "Kamu harus lihat momen lucu di TikTok tadi, aku IJBOL sampai sakit perut!"
GridPop.ID (*)
Baca Juga: Viral di TikTok, Arti Kata 'Beige Flag' Ternyata Merujuk pada Sifat Aneh Pasangan
Source | : | TribunTrends.com |
Penulis | : | Andriana Oky |
Editor | : | Andriana Oky |
Komentar