Find Us On Social Media :

Akses Jalan ke Puskesmas Putus Total, Seorang Korban Banjir Bandang di Mamasa Terpaksa Ditandu Oleh Puluhan Warga Sejauh 22 Kilometer!

By Bunga Mardiriana, Sabtu, 9 Maret 2019 | 17:07 WIB

Rotto, Warga Desa Sumarorong yang Ditandu Sejauh 22 Kilometer

Bahkan ada salah satu korban yang terpaksa dibawa ke puskesmas dengan menggunakan tandu sejauh 22 km.

Mengutip dari Kompas.com, korban bernama Marten Luther Rotto tersebut mengalami patah tulang lengan dan tulang paha sehingga tak dapat bergerak.

Rotto sebelumnya berjuang menyelamatkan diri dari amukan banjir bandang yang menerjang rumahnya.

Baca Juga : Rumah Tangganya Bak Banjir Rezeki, Syahrini Segera Hamil Meski Baru Nikah dengan Reino Barack!

Warga akhirnya menemukan Rotto tak berdaya di bawah tumpukan material bekas rumahnya.

"Kaki dan tangan saya tak bisa digerakkan. Saya sempat dihantam reruntuhan rumah dan material yang terbawa longsor, untungnya masih selamat," jelas Rotto seperti GridPop.ID dari Kompas.com pada (9/3).

Menandu sejauh 22 km tentu saja bukan perkara mudah.

Baca Juga : Unggah Foto ini di Hari Pernikahan Reino Barack dan Syahrini, Luna Maya Banjir Ungkapan Dukungan dari Netizen