Find Us On Social Media :

Tak Perlu Repot Antre BPJS dan Kunjungi Dokter, Hanya dengan Olahraga Sejumlah Penyakit Kronis Ini Bisa Sembuh

By Muflika Nur Fuaddah, Rabu, 1 Mei 2019 | 08:04 WIB

Ilustrasi

GridPop.id – Banyak orang yang segera memutuskan ke dokter bila kondisi kesehatannya menurun.

Apalagi jika sakit dirasa bertambah parah.

Tak mau sakit lebih parah, biasanya mereka segera ke rumah sakit atau ke tempat praktek dokter

Namun, harap perhatikan apakah yang sedang diderita masuk ke dalam 7 penyakit yang bisa disembuhkan hanya dengan berolahraga.

Baca Juga : Pengakuan Mengejutkan Ibunda Putra Aji Adhari Hacker Peretas Situs NASA, Lima Bulan Lalu Anaknya Dicari Banyak Orang, Rumahnya Didatangi

Kalo iya,  tak perlu bikin janji ketemu dokter atau mengantre pakai kartu BPJS lagi.

Pasalnya penyakit berikut ini bisa sembuhkan dengan cara berolahraga yang tepat.

Berikut penjelasan 7 penyakit yang bisa disembuhkan cuma dengan berolahraga!

Diabetes Tipe II

Latihan fisik teratur selama 20 sampai 30 menit dalam 5 hari selama seminggu disertai dengan pola makan yang sehat ternyata bisa membantu menghilangkan Diabetes Tipe II. 

Tekanan Darah Tinggi

Kardiovaskular rutin adalah cara yang tepat untuk membantu menyembuhkan tekanan darah tinggi. 

Hal ini tentunya dibarengi dengan pola makan yang sehat. 

Baca Juga : Muzdalifah Unggah Foto Keluarga Bersama Fadel Islami, Netizen Justru Soroti Wajah Sedih Anak Bungsu dari Pernikahannya dengan Nassar

Flu dan kedinginan

Untuk mengurangi flu dan kedinginan, lakukan olahraga rutin setidaknya 5 kali selama satu minggu dengan durasi sekitar 20 sampai 30 menit. 

Kolesterol

Kadar kolesterol dalam tubuh bisa kita kurangi hanya dengan latihan kardiovaskular dan latihan kekuatan rutin. 

Meski begitu, ada baiknya saat makan kita menyertakan biji-bijian, kacang-kacangan, dan polong-polongan. 

Buah serat tinggi dan kacang-kacangan juga sangat baik untuk mengontrol kadar kolesterol kita. 

Mencegah penyakit jantung

Kardiovaksular dan makanan sehat yang teratur dapat mencegah penyakit jantung lho, girls! 

Jantung akan lebih sehat saat kita rajin berolahraga.

Kegelisahan

Cemas dan gelisah yang mungkin menyerang kita dapat diminimalisir dengan olahraga ataupun aktivitas fisik rutin selama 20 sampai 30 menit setidaknya 5 hari dalam seminggu. 

Osteoporosis

Kepadatan tulang akan menurun seiring dengan berjalannya usia. Hal ini biasa kita kenal dengan osteoporosis. 

Makanya untuk meningkatkan kepadatan tulang dan mencegah agar nggak menurun seiring berjalannnya usia, kita hanya perlu latihan 2 sampai 4 hari dalam seminggu.

Baca Juga : Papa Kandung Bongkar Sifat Nikita Willy yang Doyan Minuman Beralkohol Selama Muda, Begini Dampak Buruk Alkohol pada Tubuh

Baca Juga : Bikin Resah, Menteri Susi Segera Tenggelamkan 26 Kapal Vietnam: Ini Semacam Safari Ramadan

Artikel ini tayang di Intisari-online.com dengan judul Jika Menderita Satu dari 8 Penyakit Ini, Lebih Baik Anda Berolahraga daripada Berobat  

(*)