Find Us On Social Media :

Ani Yudhoyono Dimakamkan di TMPN Kalibata, Ini Syarat yang Harus Dipenuhi Warga Sipil Agar Bisa Dimakamkan di Taman Makam Pahlawan Tanpa Dipungut Biaya Sepeserpun

By None, Minggu, 2 Juni 2019 | 18:40 WIB

Peti Jenzah Ani Yudhoyono di TMPN Kalibata (Nova Wahyudi/Antara Foto)

Seseorang yang mempunyai jasa-jasa kepada negara dan diusulkan oleh presiden juga berhak.

Usulan dari Presiden tersebut lantas disampaikan kepada Menteri Sosial Republik Indonesia.

Prosedur permohonan pemakaman di TMPN Kalibata dapat dilakukan oleh keluarga atau pemimpin lembaga maupun organisasi.

Syaratnya melampirkan bukti-bukti yang diperlukan yang lantas ditujukan kepada Menteri sosial Republik Indonesia.

Baca Juga: Temani Ani Yudhoyono yang Tak Sadarkan Diri di Detik-detik Jelang Wafat, SBY Ungkap Sang Istri Sempat Menitikkan Air MataSedangkan untuk anggota Tentara Nasional Indonesia (TNI), Polisi, Pegawai Negeri Sipil (PNS) atau Wredatama di lingkungan Departemen Pertahanan (Dephan), maupun Purnawirawan, prosesi pemakaman akan dilaksanakan oleh Garnisun.

Caranya, dengan mengajukan permintaan pemakaman terlebih dahulu kepada Komandan Garnisun I Jakarta.