Find Us On Social Media :

Bikin Geram, Kontainer Sampah Berbahaya Dari Luar Negeri Dibuang ke Indonesia, Menteri Susi Angkat Bicara

By None, Minggu, 16 Juni 2019 | 13:26 WIB

Susi Pudjiastuti

Saat ini, Indonesia dilaporkan tengah mengkaji sejumlah kontainer yang berada di pelabuhan Jakarta maupun Batam yang berada di Pulau Sumatra.

Indonesia menjadi negara terbaru di Asia Tenggara yang mengembalikan sampah impor setelah Malaysia berjanji bakal mengirim ratusan ton sampah plastik Mei lalu.

Baca Juga: Mengerikan! Kanker yang Diderita Sutopo Purwo Nugroho Sudah Menyebar ke Tulang, Begini Ungkapan Pilunya Sebelum Berobat ke Tiongkok

Baca Juga: Curiga dengan Pemindahan Setya Novanto ke Lapas Gunung Sindur, Najwa Shihab: Ini Membuat Gerak Papa Setnov Semakin Bebas!

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Menteri Susi Dukung Pengembalian 5 Kontainer Sampah ke AS",