Find Us On Social Media :

Aktor Senior Robby Sugara Meninggal karena Serangan Jantung, 7 Hal Sepele Ini Jadi Pemicu Penyakit Jantung

By None, Jumat, 25 Oktober 2019 | 19:40 WIB

Robby Sugara meninggal dunia pada Kamis (13/6/2019) dini hari

GridPop.id – Aktor senior Robby Sugara meninggal dunia pada Kamis (13/6/2019) pukul 00.10 WIB.

Kabar meninggalnya pemain film ‘Fabulous Udin’ ini pertama kali diketahui dari  unggahan Instagram Story putranya, Juan Bernard.

Robby Sugara diketahui meninggal akibat terkena serangan jantung.

Patricia Grace, anak keempat Robby, menyatakan bahwa ayahnya sempat terkena serangan jantung sebanyak dua kali.

Baca Juga: Melawan Aparat, Begini Mencekamnya Penangkapan Pemain Sinetron Madun Ibnu Rahim hingga Polisi Lakukan Tembakan Peringatan: Saya Minta Maaf

"Sebelumnya punya riwayat (penyakit jantung) dan ini kedua kalinya. Sempat dirawat memang sebelumnya. Kedua ini baru deh, yang kedua enggak berhasil sembuh," ujar Patricia.

Berbicara mengenai penyakit jantung, memang bisa disebabkan oleh banyak hal, salah satu penyebab utamanya adalah gaya hidup yang tidak sehat.

Selain itu, penyakit jantung juga bisa disebabkan oleh hal-hal lain yang tak terduga.