Ia kini harus banting tulang mencari nafkah seorang diri untuk memenuhi kebutuhan hidup.
Ibu empat anak ini berjualan kue dan membuka jasa titip untuk pakaian.
"Kalo untuk keseharian ya dari jualan online, jasa titip. Trus ada juga bantuan dari mertua, dari ibu saya. Keluarga, kakak. Banyak sih yang bantu," terang Retno seperti dikutip dari unggahan kanal Youtube Selebrita.com, (3/9).
Selain mencari nafkah, Retno juga terpaksa harus berbohong pada anak-anaknya mengenai keberadaan sang suami.
"Paling kalo mereka nanya ya saya bilang papanya lagi sekolah aja," pungkas Retno.
(*)