Meskipun Gisel dan Gading bercerai, keduanya tetap berkomitmen untuk menjalin komunikasi yang baik terlebih tentang membesarkan anak mereka, Gempita Nora Marten.Gisella Anastasia menyampaikan isi hatinya terkait perpecahan rumah tangganya bersama Gading Marten yang menyisakan kesedihan.Melansir dari Youtube Ussy Andhika Official pada Selasa (8/10/2019), Gisella Anastasia menyapaikan kondisi hatinya yang hancur saat puterinya, Gempita Nora Marten, meminta tidur bertiga dengan sang ayahanda.
Baca Juga: Menyayat Hati, Ridwan Kamil Tak Kuasa Lihat Raut Wajah Bocah yang Terpisah dari Orang Tuanya yang Diisolasi Karena Corona, Kang Emil Besimpuh Bimbing Doa, Dede: Aku Kangen Ayah dan BundaDalam video ini Gisel secara gamblang ungkap prihal perceraiannya.