GridPop.ID - Buah-buahan memang memiliki rasa yang menyegarkan.
Buah-buahan juga memiliki vitamin dan kandungan gizi yang baik untuk tubuh kita.
Mengonsumsi buah-buahan secara rutin bisa memenuhi kebutuhan gizi dalam tubuh.
Hal ini dikarenakan, buah memang memiliki banyak khasiat baik untuk tubuh kita.
Namun waktu untuk mengonsumsi buah harus kita perhatikan, girls.
Seperti sesaat sebelum kita mengonsumsi obat, ternyata ada beberapa buah yang enggak boleh kita konsumsi, lho!
Lagi sakit dan harus minum obat? Sebaiknya jangan makan buah-buahan ini sebelum atau sesudah minum obat, ya!