Find Us On Social Media :

Urine Sering Berbusa? Hari-hati, Ini Bisa Jadi Pertanda 4 Penyakit Kronis Sedang Menggerogoti Tubuh Anda

By None, Jumat, 19 Juni 2020 | 08:13 WIB

Ilustrasi

GridPop.id - Ini peringatan terkait urine dan hubungannya dengan penyakit.

Apakah urine saat buang air kecil berbusa?

Waspada, dari urine bisa diketahui tanda-tanda adanya penyakit.

Banyak orang menganggap urine berbusa karena proses pengeluaran yang cepat dan kandung kemih terlalu penuh sehingga cairan berbusa.

Baca Juga: 24 Tahun Kepergiannya, Mobil Peninggalan Mendiang Nike Ardilla Ternyata Menyimpan Kisah Mistis yang Bikin Merinding, Aroma Khas Ini Sering Muncul Tiba-tiba Dari Dalam Mobil

Meski teori ini tak disalahkan, tetapi kamu harus tahu bahwa urine berbusa bisa menjadi tanda penyakit serius.

Bila sesekali urine berbusa, mungkin faktor kandung kemih penuh seperti yang dijelaskan di atas.

Namun, jika terus menerus mengalami urine berbusa sebaiknya diperiksakan ke dokter.

Pasalnya, urine mengalami perubahan warna dan berbusa hanya karena faktor obat-obatan dan gejala penyakit.

Dilansir dari Healtline, ada beberapa penyebab urine berbusa.

Urine berbusa bisa karena kandungan yang terkontaminasi ketika seseorang mengalami dehidrasi atau kurang cairan.

Baca Juga: Dilarang Keras Bertemu Dua Anak Kandungnya, Krisdayanti Kini Hanya Sisakan Penyesalan Setelah Terungkap Kontrak Mati dengan Anang Hermansyah Sebelum Cerai: Aku Menyesal...

Urine berbusa juga bisa mengandung lemak sebagai petunjuk orang tersebut terlalu banyak protein, seperti albumin.

Protein dan urine akan bereaksi dan menciptakan busa ketika buang air kecil.

Urine berbusa bisa terjadi karena ginjal mengalami permasalahan.

Ginjal adalah filter tubuh, sehingga jika ada masalah pada ginjal, air seni bisa jadi pertanda gangguannya.

Ginjal yang rusak tidak bisa memfilter racun dengan sempurna.

Hal itu menyebabkan protein pada ginjal mengalir langsung ke urine dan disebut proteinuria.

Proteinuria merupakan tanda penyakit ginjal kronis.

Baca Juga: Sering Dipandang Sebelah Mata, Ikan Jenis Ini Berkali-kali Lipat Lebih Baik dari Ikan Salmon yang Harganya Selangit, Harganya Lebih Murah dan Ampuh Sembukan Penyakit Jantung!

Protein atau lemak yang keluar bersama urin dalam bentuk busa bisa menjadi pertanda beberapa penyakit ini:

1. Diabetes

2. Ginjal kronis

3. Tekanan darah tinggi.

4. Kerusakan saraf

(*)