Find Us On Social Media :

Jangan Dianggap Sepele, Telapak Kaki Panas dan Nyeri Ternyata Ada Kaitannya dengan Beberapa Penyakit Serius Ini!

By None, Selasa, 30 Juni 2020 | 05:13 WIB

Kenali penyebab rasa panas di telapak kaki

5. Penggunaan alkohol berat

Tak hanya dikarenakan penyakit tertentu, telapak kaki panas dan nyeri juga bisa diakibatkan karena konsumsi alkohol.

Penggunaan alkohol yang berlebihan dapat menyebabkan tipe lain dari kerusakan saraf yang disebut neuropati alkoholik.

Selain membakar kaki, gejala neuropati alkoholik meliputi, kelemahan otot, kejang otot, dan hilangnya fungsi otot, disfungsi urin dan usus, pusing, gangguan bicara.

Baca Juga: Pesonanya Mampu Bikin Wanita Klepek-klepek hingga Dijuluki Lady Killer, Mantan Tunangan Denny Sumargo Ini Malah Tak Terima Dibilang Calon Pacar Ariel NOAH: Gak Mungkin Lah Ama Dia!

6. Erythromelalgia

Erythromelalgia adalah penyakit yang relatif jarang terjadi yang melibatkan kaki merah, panas, dan nyeri tanpa diketahui penyebabnya.

Tingkat keparahan penyakit bervariasi dari orang ke orang.

Nyeri pada telapak kaki karena Erythromelalgia bisa semakin terasa usai berolahraga, berjalan, atau terpapar panas.

Baca Juga: Jelang Kelahiran Anak Kedua, Chelsea Olivia Tiba-tiba Curhat Ketakutan Setengah Mati Hingga Minta Didoakan, Kenapa?

GridPop.ID (*)

Artikel ini telah tayang di Nakita.ID dengan judul: Hati-hati! Telapak Kaki Panas dan Nyeri Ada Kaitannya dengan Penyakit Tertentu Seperti Diabetes hingga Kekurangan Nutrisi