Tetapi, secara tiba-tiba Nadya Almira membatalkan gugatan cerainya dan rela dimadu suami demi kebahagian anak.
Di saat yang sama juga muncul gosip lawas tentang Nadya Almira sebelum berumah tangga.
Nadya Almira pernah digosipkan merebut suami orang yang sudah memiliki 2 istri.
Namun, bagaimana kabarnya kini?
Mengutip Grid.ID, setahun berlalu, aktris kelahiran Jakarta 24 Juni 1994 itu sudah jarang terlihat di layar televisi.
Seperti yang diketahui, Nadya Almira bahkan berhijrah dan mulai mengenakan hijab.