Find Us On Social Media :

Awas! Bunga Es di Kulkas Ternyata Bisa Sebabkan Bahaya Serius, Jangan Disepelekan, Simak Tips Ampuh Ini Agar Freezer Kembali Bersih dan Aman Digunakan Lagi

By None, Rabu, 2 September 2020 | 13:40 WIB

Jangan diremehkan, bunga es dalam freezer bisa berbahaya.

 

Dalam postingannya, Edwin Lau mengatakan kalau bunga es memang wajar terbentuk dalam freezer

Penyebab utamanya adalah kondisi freezer yang terlalu penuh. 

"Pada kondisi freezer yg terlalu penuh, bunga es pasti akan terbentuk akibat fluktuasi suhu didalam freezer.", tulisnya.

Namun, bunga es sebaiknya tidak dibiarkan.

 

Karena ada beberapa bahaya bunga es untuk freezer itu sendiri.

Baca Juga: Diam-diam Punya Anak Padahal Belum Menikah, Luna Maya Untai Harapan Besar Sebagai Orang Tua: Mudah-mudahan...

Salah satunya adalah freezer bisa rusak karena penyumbatan pada bagian pipa.

Selain itu, tagihan listrik bisa jadi meningkat karena kerja freezer jadi lebih berat.

Baca Juga: Impian Menikah Sekali Seumur Hidup Pupus, Taqy Malik Blak-blakan Kuliti Borok sang Mantan Istri yang Bikin Dirinya Mantap Jatuhkan Talak Cerai

"Ini juga akan membuat freezer lebih mudah rusak karena bisa menyumbat pipa / onderdilnya, plus tagihan listrik meningkat karena freezer bekerja lebih berat."