Find Us On Social Media :

Awas! Bunga Es di Kulkas Ternyata Bisa Sebabkan Bahaya Serius, Jangan Disepelekan, Simak Tips Ampuh Ini Agar Freezer Kembali Bersih dan Aman Digunakan Lagi

By None, Rabu, 2 September 2020 | 13:40 WIB

Jangan diremehkan, bunga es dalam freezer bisa berbahaya.

Karenanya, Edwin Lau menyarankan kita untuk mencuci dan membersihkan freezer setiap sebulan sekali agar bunga es lebih minim terjadi.

Tapi kalau sudah terbentuk, ada beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk membersihkan bunga es dengan mudah.

Baca Juga: Ngaku Ditipu Ratusan Juta Hingga Berani Bocorkan Nasib Mantan Istri Kedua Ayah Atta Halilintar, Terungkap Inilah Sosok Ummi Afif Piliang yang Bikin Heboh

1. Matikan kulkas

Langkah pertama yang harus dilakukan adalah mencabut aliran listrik.

Hal ini dilakukan agar proses membersihkan freezer jadi lebih aman.

Adanya aliran listrik yang masih berjalan kemungkinan akan menyebabkan arus pendek hingga korslet.

Jadi, ada baiknya kita menjaga keselamatan kerja di dapur dengan memutus seluruh aliran listrik ke kulkas.

2. Kosongkan freezer

Keluarkan semua bahan makanan yang disimpan di dalam freezer ke wadah lain.

Kegiatan ini dilakukan untuk membantu mempercepat melelehkan bunga es pada freezer, apalagi yang sudah menumpuk.

Selain itu kita juga bisa memilah bahan makanan mana saja yang masih layak untuk disimpan atau untuk diolah dan bahan mana saja yang sebaiknya dibuang.

 

Baca Juga: Bak Tersambar Gledek Tiba-tiba Dipanggil Polisi, Ria Ricis: Mohon Doanya

3. Biarkan bunga es mencair

Walaupun saat ini kebanyakan freezer sudah tidak memproduksi bunga es lagi, namun masih ada beberapa freezer yang memproduksi bunga es.

Bagi freezer yang memproduksi bunga es, biarkan bunga es mencair dengan sendirinya dengan cara membuka pintu freezer.