Find Us On Social Media :

Pulang Kampung ke Wonogiri, 2 Balita Kembar Ini Langsung Viral karena Lahir Albino Bak Anak Bule, Sang Ibu Bahagia Campur Cemas: Nanti Kalau Besar Gimana, kan Berbeda...

By Arif B,None, Jumat, 4 September 2020 | 18:30 WIB

Dua anak kembar albino di Wonogiri, Nadya Nur Azzahra dan Nadira Nur Ainiyah, bersama kedua orangtuanya

Putri kembar pasangan yang menikah 2007 silam itu lahir di Banten, bukan di Wonogiri.

Kini, dua bocah lucu nan menggemaskan tersebut telah menginjak usia 3,5 tahun.

Baca Juga: Miris, Mengandung Anak dari Ayah Tirinya, Siswi SMA di Wonogiri Ini Justru Diminta Gugurkan Kandungan hingga Hendak Diusir Warga

Viralnya Nadya dan Nadira berawal saat keluarga Nunung memutuskan pulang dari rantau di Rangkasbitung, Kabupaten Lebak, Banten, dua bulan lalu.

Mereka sekarang tinggal di kampung halaman di Dusun Gadungan.

Sejak itu pula buah hatinya tiba-tiba menjadi perhatian warga sekitar dan viral di media sosial.

Baca Juga: Bak Senjata Makan Tuan, Camat Ini Dipecat dari Jabatannya karena Tak Sengaja Posting Video Mesum Bareng Selingkuhan di WA Story

Suratmi mengatakan, Nadya dan Nadira lahir melalui proses persalinan caesar.

Semula dia tidak menyangka putri kembarnya itu terlahir dengan rambut putih.

"Tahu-tahu pas lahir (anaknya) rambutnya putih,"