Find Us On Social Media :

Angin Segar Kembali Berhembus di Tengah Pandemi, Pemerintah Transfer Subsidi Gaji Tahap 4 Hari Ini untuk 2,8 Pekerja, Segera Cek Rekeningmu!

By Arif B,None, Selasa, 22 September 2020 | 13:00 WIB

Menteri Ketenagakerjaan, Ida Fauziyah

Kemudian, bank Himbara akan menyalurkan uang subsidi gaji ke rekening penerima secara langsung, baik itu rekening sesama Himbara maupun rekening bank swasta lainnya.

Perlu diketahui, pemerintah menganggarkan Rp 37,7 triliun yang dialokasikan untuk bantuan subsidi gaji dengan target penyaluran sebanyak 15,7 juta pekerja swasta dan pegawai honorer yang berpenghasilan di bawah Rp 5 juta.

Besaran subsidi gaji yang disalurkan sebesar Rp 1,2 juta untuk dua bulan sekali transfer. Artinya, per bulannya calon penerima subsidi gaji menerima sebesar Rp 600.000. Karena program subsidi ini berlangsung selama 4 bulan, maka calon penerima subsidi akan mendapatkan total Rp 2,4 juta hingga akhir tahun 2020.

Baca Juga: Tendang Kiwil Jauh-jauh, Meggy Wulandari Terciduk Sudah Akad Nikah Jadi Istri Orang, Terungkap Sosok sang Suami yang Jadi Misteri

Adapun kriteria calon penerima subsidi gaji yang tertulis dalam Permenaker Nomor 14 Tahun 2020 tersebut antara lain, terdaftar di BPJS Ketenagakerjaan, berpenghasilan di bawah Rp 5 juta, serta memiliki nomor rekening bank yang aktif.

Jutaan batal dapat subsidi gaji

Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan (BP Jamsostek) Agus Susanto mengatakan, dari 14,7 juta data calon penerima subsidi gaji Rp 600.000 atau bantuan subsidi upah (BSU) yang sudah diterima, terdapat 1,7 juta tidak diteruskan.

Baca Juga: Akhirnya Muncul di Depan Publik, Mantan Istri Kedua Halilintar Anofial Asmid Bongkar Sikap Mengejutkan Atta Halilintar pada Adik Tirinya, Mubarokah, Ada Apa?