GridPop.ID - Nama Hendrik Ceper dulu begitu terkenal kala sukses menjadi aktor sekaligus pelawak di Tanah Air.Ia pun sempat wara-wiri di layar kaca dan membuat gelak tawa penonton dengan aksi kocaknya pada tahun 2000-an.Komedian dengan tubuh mungil ini dikenal melalui program komedia tawa sutra dan sejumlah sinetron.
Baca Juga: Digosipkan Tengah Dekat Lagi dengan Ryochin, Luna Maya Tiba-tiba Sambil Pasang Wajah Sumringah Pamer Cincin Berlian Melingkar di Jari Manisnya, Lamaran?Namun sakit jantung dan gagal ginjal membuat dirinya harus berpulang selamanya pada 2016 lalu.Diberitakan oleh SajianSedap pada (27/9/18), tak banyak yang tahu, sebelum meninggal Hendrik mengalami kondisi yang sangat menyedihkan.Bahkan, kondisi tersebut sudah dialaminya sebelum terjun ke industri hiburan Tanah Air.Tak hanya candaan yang ia keluarkan, sosok Hendrik begitu dikagumi oleh banyak komedian lain di Indonesia.
Baca Juga: Numpang Tinggal di Rumah Mertua Usai Nikah, Tabiat Asli Richard Kevin Dibongkar Kakak Cut Tari