Find Us On Social Media :

Sering Dianggap Sepele, Nyatanya 5 Gejala Ini Bisa Jadi Tanda Tubuh Terkena Serangan Jantung, Salah Satunya Berkeringat di Malam Hari!

By Arif B,None, Minggu, 1 November 2020 | 07:40 WIB

Ilustrasi serangan jantung

Bila detak jantung tak normal berlangsung selama setidaknya 5 menit, segerakan untuk pergi ke bagian gawat darurat, karena kondisi ini dapat membahayakan nyawa Anda.

4. Sakit dada di malam hari

Sakit di bagian dada adalah tanda yang paling umum dari serangan jantung. Gejala ini hadir dari tingkatan yang ringan hingga parah.

Namun, lebih sering muncul dengan rasa sakit yang ringan, sehingga banyak orang yang tak menghiraukannya. Padahal, gejala ini dapat diartikan sebagai gejala awal dari gangguan jantung yang mungkin Anda miliki.

Baca Juga: Bikin Pangling, Begini Penampilan Maia Estianty Tanpa Make Up, Nampak Cantik Natural dan Awet Muda

5. Tubuh terasa sakit

Pasien yang mengalami gangguan jantung, biasanya juga merasakan rasa tidak nyaman dan nyeri pada seluruh tubuhnya, terutama bagian tangan, leher, punggung, dan perut.

Selain itu, diiringi juga dengan napas yang pendek. Bila memang Anda mengalami hal ini, apalagi dalam frekuensi yang sering, maka segerakan untuk berkonsultasi dengan dokter Anda.

Baca Juga: Akhirnya Buka Suara, Richard Kyle Ungkap Alasan Putus dari Kekasih Sebaik Jessica Iskandar karena Satu Hal yang Tak Bisa Ditolerir Ini

GridPop.ID (*)

Artikel ini telah tayang di Intisari Online dengan judul, Tak Hanya ketika Berolahraga Serangan Jantung Juga Bisa Datang ketika Kita Tidur, Perhatikan 5 Gejalanya