Putri Hasil Buah Cinta Sheila Marcia dengan Anji Beranjak Remaja, Intip Potretnya yang Kian Menawan, Hubungannya Dengan Sang Ibu Tiri Jadi Sorotan

By None, Selasa, 8 Desember 2020 | 18:40 WIB
Anak Sheila Marcia dan Anji

Anak Sheila Marcia dan Anji

Leticia Sering Bertemu Sang Papa

Musisi Anji Manji akhirnya membagikan foto bersama putrinya, Leticia Charlotte yang kini menetap di Bali bersama sang Ibu, Sheila Marcia.Sebelumnya pernah diberitakan TribunSolo.com, Anji jarang membagikan potret bersama Leticia.

Baca Juga: Wajah Cantiknya Perpaduan dari Kedua Kakaknya, Inilah Sosok Adik Kandung Yuni Shara dan Krisdayanti yang jarang Terekspos, Disebut-sebut Mirip Penyanyi Rossa, Intip PotretnyaPemilik nama lengkap Erdian Aji Prihartanto ini pernah mengaku kesulitan bertemu putri semata wayangnya bersama Sheila itu.Namun kini ia bisa bertemu dengan Leticia yang sudah duduk di bangku sekolah dasar.Anji menyebut lewat caption fotonya, ke Bali ia memang sengaja memberikan kejutan untuk putrinya yang sedang mengikuti kontes bernyanyi.Leticia pun senang sang Ayah bisa hadir memberikan dukungan.

"KE BALI, khusus untuk mengejutkan dan menonton #LeticiaCharlotte bernyanyi. She’s happy," tulis Anji di keterangan fotonya yang diunggah di akun Instagram @keluargakece.anji, pada Senin (4/11/2019).Anji tak sendirian pergi Bali. Ia mengajak serta sang istri, Wina Talia, dan putranya, Saga Omar Nagata.

Baca Juga: Tak Kalah Dari Azriel Hermansyah, Intip Potret Putra Tiri Krisdayanti yang Jarang Tersorot, Ketampanannya Bukan Kaleng-kaleng