Find Us On Social Media :

Bikin Geger Gegara Dikira 3 Kali Poligami, Keluarga Syekh Ali Jaber Beri Klarifikasi, Ternyata Ini yang Terjadi pada Istri Pertama

By Arif B,None, Sabtu, 23 Januari 2021 | 05:00 WIB

Syekh Ali Jaber

Yang dua laki-laki lagi Syekh Ali Jaber nikahkan dengan wanita Indonesia.

"Ibu-ibu jangan khawatir masih ada," kata Syekh Ali Jaber dalam ceramahnya pada juli 2019 lalu.

Syekh Ali Jaber juga mengatakan selain adik-adiknya, Ia juga menikah dengan orang Indonesia.

Baca Juga: Tak Lagi Riwa-riwi di TV, Begini Kabar Dhini Aminarti, Banting Setir Jadi Juragan Bisnis Kuliner Menggiurkan Ini

"Istri pertama orang indonesia di lombok, istri kedua orang madinah dan istri ketiga orang Jakarta," jelas Syekh Ali Jaber.

"Dan istri keempat InsyaAllah dari sini (Baturetno/Jawa Tengah," kata Syek Ali Jaber bercanda diselangi tawa jamaah.

"Ini semua karunia dan saya bertanggung jawab," katanya.

Baca Juga: Putrinya Rayakan Ulang Tahun hingga Dapat Ucapan dari Deretan Artis Internasional, Gisel Ucapkan Terimakasih dengan Mata Berkaca-kaca:Terima Kasih Gempi Buat Mama Jadi Lebih Baik

"ini tidak mudah ada orang yang nikah lagi sunah rosul, nikah lagi sunah rasul, ehh jangan nanti dosa loh, harus adil, harus bertanggung jawab, jangan cerai nikah cerai nikah apalagi tidak diperhatikan itu dosa," kata Syekh Ali Jaber.

"Jika menikah hanya untuk melahirkan, mohon maaf binatang juga bisa, tetapi jadilah orang tua yang mampu melahirkan dan juga mampu mendidik anaknya menjadi saleh dan saleha, bermanfaat terutama untuk agamanya Allah, baru kemudian untuk negaranya," ujar tanya Syekh Ali Jaber.

"Setuju" dijawab jemaah.