Find Us On Social Media :

Bupati Sleman Sri Purnomo Positif Covid-19, Bagaimana Bisa Orang yang Sudah Divaksin Terpapar Virus Corona? Ini Penjelasan Dokter

By Arif B, Senin, 25 Januari 2021 | 05:30 WIB

Bupati Sleman Sri Purnomo

"Sudah divaksin, sudah ada kekebalan, tapi dengan kekebalan yang sedemikian rupa akan tetapi kalau terpapar durasinya cukup lama, frekuensinya cukup sering,"

"Sehingga viral load atau jumlah virusnya ini banyak maka kekebalannya yang sudah terbentuk itu tidak terlalu mampu (menangkal Covid-19)," terangnya seperti yang dikutip dari Kompas.com.

Meski begitu, lanjut Erlina, peluang orang yang sudah divaksin untuk tertular virus Covid-19 sangat kecil.

Baca Juga: Jelang Naik Pelaminan Bareng Rizky Billar, Lesty Kejora Malah Dilanda Rasa Bingung Kelak Hendak Undang Mantan atau Tidak: Karena Dia Udah Punya Istri

Sehingga, protokol kesehatan tetap harus diterapkan.

"Tapi karena ada unsur kekebalan dan ada perlawanan dalam tubuh juga disitu biasanya kalaupun sakit ringan-ringan saja," lanjutnya.

Erlina pun mengaku, meski masih ada sedikit kemungkinan terpapar Covid-19 namun tidak ada salahnya untuk menjalani vaksinasi.

Baca Juga: Belasan Tahun Diam Tanpa Kata, Indra Bruggman Mendadak Curahkan Rasa Kagumnya pada Luna Maya: Gue Minderan Banget