Find Us On Social Media :

Kepergiannya Buat Seantero Negeri Berduka, Berikut Sederet Fakta Seputar Nunuk Nuraini Sang Pencipta Varian Rasa Indomie hingga Sejarah Lahirnya Indomie

By Septiana Hapsari, Kamis, 28 Januari 2021 | 15:20 WIB

Nunuk Nuraini penemu bumbu Indomie.

"Coba anak-anak mahasiswa, ucapkan terima kasih dan doa yang baik untuk ibu Nunuk, sosok pahlawan bagi anak-anak kos, terutama jika akhir bulan. Hidup Unpad," tulis akun Instagram @ridwankamil.

Tak hanya jago kandang, Indomie pun juga populer di mancanegara.

Tak hanya di Indonesia, mi instan ini juga dinikmati masyarakat lintas negara.

Indomie telah dipasarkan di 80 negara di seluruh dunia, seperti Australia, Selandia Baru, AS, Kanada, seluruh Asia, Afrika, Eropa, dan negara-negara Timur Tengah.

Baca Juga: Tak Risih Kotor-kotoran di Dapur, Sarwendah Unjuk Bakat dengan Masak Pudding Telur Demi Keluarga Tercinta Hingga Berujung Pujian Warganet: Kreatifnya Gak Ketolongan

Diakui dunia, Indonesia sukses memiliki sejumlah pabrik di berbagai negera, yakni Malaysia, Arab Saudi, Nigeria, Suriah hingga Mesir.

Tak hanya itu, Indomie juga sempat dinobatkan sebagai ramen instan dengan rasa terenak versi Los Angeles Times pada tahun 2019.

Varian rasa yang dimenanginya di peringkat pertama adalah Indomie goreng rasa ayam panggang.

Pada 2016, Indomie pernah masuk jajaran 10 merek paling banyak dibeli di seluruh dunia berdasarkan riset perusahaan Kantar Worldpanel bertajuk Brand Footprint.

Baca Juga: Istrinya Dirundung Pilu Pasca Kehilangan Calon Buah Hati, Sule Malah Omeli Nathalie Holscher: Kalau Ada Orang yang Nggak Suka, Yaudah!