Dilansir dari NOVA, nama Vicky memang pertama kali dikenal usai bertunangan dengan Zaskia Gotik.
Sayangnya, identitas palsu Vicky terungkap hingga sang biduan membatalkan pertunangan mereka.Zaskia sendiri kini sudah menikah dengan Sirajuddin Mahmud. Sedangkan Vicky baru saja mengikat janji suci pada Kalina Ocktaranny.Baca Juga: Paula Verhoeven Pergoki Sendiri Potret Baim Wong dan Mantan Kekasih, Ternyata Sang Suami Pernah Jalin Asmara Dengan Biduan Kondang Ini hingga Buat Sang Sahabat Tekejut: Gua Sampe Syok Dengernya"Gak bisa lupain mantan bernama?" kata Vicky Prasetyo membacakan pertanyaan di acara YAKIN TAU?, Senin (17/05).Seolah tak ingin membuat Kalina Ocktaranny marah, Vicky malu-malu menjawab pertanyaan tersebut."Nggak bisa lupain mantan bernama Zaskia," jawabnya.Vicky kemudian menjelaskan alasannya masih teringat pada sang biduan.