Find Us On Social Media :

Hari Raya Idul Adha 2021 Sudah di Depan Mata, Inilah Tradisi Unik Perayaan Umat Muslim di 7 Negara

By Luvy Octaviani, Minggu, 18 Juli 2021 | 06:02 WIB

Ilustrasi salat Idul Adha

5. Arab SaudiIdul Adha menjadi perayaan paling penting untuk warga Arab Saudi. Warga dan pemerintah akan menyembeli banyak hewan kurban yang akan didistribusikan untuk warga-warga kurang mampuh di Arab Saudi. Tak jarang, daging kurban juga diberikan ke warga kurang mampu di negara-negara yang membutuhkan. Bedanya, hewan kurban paling populer di negara ini adalah unta. 6. China

Baca Juga: Bak Kisah Cinderella, 2 Asisten Rumah Tangga Ini Mendadak Kaya Raya Usai Dinikahi Majikan Sendiri hingga Diberikan Mahar Fantastis, Kisah Selanjutnya Bikin Melongo Warga Muslim di China merayakan perayaan Idul Adha dalam empat hari. Warga Muslim China memanfaatkan moment Idul Adha untuk berkumpul dengan keluarga dan saling berbagi bingkisan. Mengumandangkan takbir dan shalat di mesjid merupakan hal yang lumrah terjadi di China saat Idul Adha. 7. Rusia Walau negara ini merupakan negara komunis. Perayaan Idul Adha tetap berjalan layaknya di negara-negara lain. Shalat Ied dilakukan di jalan-jalan besar di Rusia karena kurangnya jumlah mesjid di Rusia. Penyembelihan hewan kurban depan umum juga dilarang oleh pemerintah.

Warga Muslim Rusia biasanya akan berkumpul dan sekedar makan bersama untuk mengisi liburan Idul Adha. GridPop.ID (*)