Sebelum menjadi vaksin dengan kualitas layak, seluruh bahan baku atau bulk tersebut harus melalui tahap filled an finished di fasilitas bio farma sebelum didistribusikan.
"Beberapa kendala yang terjadi adalah vaksin yang diterima harus diproses menjadi vaksin jadi dan diperiksa quality control," ujar Nadia kepada Kompas.com, Minggu (1/8/2021).
Proses dosis bulk menjadi vaksin jadi membutuhkan waktu yang tidak singkat.
"Butuh waktu dua sampai tiga minggu. Jadi tidak bisa langsung digunakan," kata Nadia.
GridPop.ID (*)