Find Us On Social Media :

Viral Keluhan Warga Tak Bisa Suntik Vaksin Kedua Lantaran Stok Kosong, Kini Terbongkar Fakta Sebenarnya, Ada Apa?

By Andriana Oky, Selasa, 3 Agustus 2021 | 07:41 WIB

Benarkah stok vaksin di Tanah Air habis?

Sebelum menjadi vaksin dengan kualitas layak, seluruh bahan baku atau bulk tersebut harus melalui tahap filled an finished di fasilitas bio farma sebelum didistribusikan.

"Beberapa kendala yang terjadi adalah vaksin yang diterima harus diproses menjadi vaksin jadi dan diperiksa quality control," ujar Nadia kepada Kompas.com, Minggu (1/8/2021).

Proses dosis bulk menjadi vaksin jadi membutuhkan waktu yang tidak singkat.

"Butuh waktu dua sampai tiga minggu. Jadi tidak bisa langsung digunakan," kata Nadia.

GridPop.ID (*)

Baca Juga: Bak Angin Segar di Tengah Pandemi, Semua Jenis Vaksin Dinyatakan Ampuh Atasi Covid-19 hingga Varian Delta, Ahli Jelaskan Efektifitas Vaksin