Find Us On Social Media :

Dibesarkan Jauh Dari Indonesia, Begini Kabar Terkini Putri Presiden Soekarno, Dikaruniai Putra Tampan Usai Nikahi Pria Bule Dengan Profesi Mentereng

By Luvy Octaviani, Rabu, 18 Agustus 2021 | 11:22 WIB

Kartika Sari Dewi dan Presiden Soekarno

Dia adalah Kartika Sari Dewi.Dilansir dari laman tribunmedan.com, Kartika adalah putri dari pasangan Presiden pertama Indonesia, Soekarno dan istrinya Ratna Sari Dewi Soekarno.Pemilik nama asli Karina Kartika Sari Dewi Soekarno ini lahir di Tokyo, 11 Maret 1967.Kartika dibesarkan oleh ibunya jauh dari Indonesia tepatnya di Paris, Prancis.Kartika kemudian meneruskan sekolahnya di Swiss.Setelah lulus, dia dan ibunya kembali ke Jepang dan Kartika bekerja sebagai wartawan televisi di Tokyo.Saat ibunya pindah ke AS, Kartika turut serta dan bekerja di biro periklanan di New York.Selama berada di AS, Kartika juga pernah bekerja di sebuah yayasan swasta.Pengalamannya itu membuat Kartika mendirikan yayasannya sendiri, Kartika Soekarno Foundation (KSF) yang bergerak di pendidikan dasar, kebudayaan, dan kesejahteraan ibu-anak Indonesia.

Baca Juga: Jangan Asal Pilih Tempe Berbungkus Daun, Pahami Cara Membedakan Tempe Berkualitas Ini Agar Tak Tertipu Pedagang Nakal