Bukan tanpa alasan, air, cahaya, udara dapat menumbuhkan bakteri.
Tak sampai di situ, dr. Pradono juga menegaskan kalau "kontaminasi air putih dalam kemasan memang bisa terjadi dari udara luar dan saat anda minum.
Karena saat minum, air bekas mulut kembali ke botol."
Lebih baik langsung dihabiskan
Jika tak langsung menghabiskan air minum, bisa menimbulkan kontaminasi seperti yang telah dijelaskan.
Maka dari itu, lebih baik jika air minum langsung dihabiskan.
Termasuk untuk air minum yang berisi 1.500 mililiter sebaiknya dihabiskan dalam waktu 2 hingga 3 jam usai dibuka.
Namun, apabila tak segera dihabiskan lebih baik menggunakan gelas saat hendak meminum dan menyimpannya di tempat sejuk.
Hal ini memiliki tujuan agar air minum kemasan tidak terkontaminasi.
GridPop.ID (*)