3. Dude Harlino dan Alyssa Soebandono
Kemudian pada 22 Maret 2014 pasangan Dude Harlino dan Alyssa Soebandono juga menggelar pernikahan mereka dan ditayangkan di RCTI.
4. Anang Hermansyah dan Ashanty
Meski saat itu kondisi keuangan Anang Hermansyah belum begitu stabil saat menikahi Ashanty,
Pernikahan kedua Anang Hermansyah pasca bercerai dari Krisdayanti ini pun ditayangkan di RCTI.
5. Raffi Ahmad dan Nagita Slavina
Yang paling menyita perhatian yakni pernikahan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina yang ditayangkan di stasiun TV TransTV yang bertajuk Janji Suci.
6. Ammar zoni dan Irish Bella
Menjadi pasangan sinetron yang saat itu fenomenal membintangi Cinta Suci di SCTV pernikahan Ammar zoni dan Irish Bella pun ditayangkan secara live di stasiun televisi tersebut.
7. Rezky Aditya dan Citra Kirana
Sama-sama gagal menikah, kala itu hubungan Rezky Aditya dan Citra Kirana yang resmi terjalin beberapa bulan sebelum menikah cukup menuai perhatian.
Sampai akhirnya, pernikahan Rezky Aditya dan Citra Kirana yang juga ditayangkan di stasiun televisi.
8. Sule dan Nathalie Holscher
Selanjutnya pernikahan komedian Sule dan Natalie holster yang digelar juga ditayangkan di stasiun televisi ANTV.
9. Angel Lelga dan Vicky Prasetyo
Ada juga pernikahan Vicky Prasetyo dan Angel Lelga yang cukup menuai kontroversi.
Hebohnya pernikahan Angel Lelga dan Vicky Prasetyo bahkan diisukan cuma sebatas settingan
Sampai muncul sebuah adegan dramatis penggerebekan yang dilakukan Vicky Prasetyo terhadap Angel Lelga di usia pernikahan yang masih beberapa bulan.
Sampai akhirnya pernikahan Vicky Prasetyo dan Angel Lelga pun kini Kandas.
10. Baim Wong dan Paula Verhoeven
Terakhir pasangan Bapau alias Baim Wong dan Paula Verhoeven juga menggelar acara pernikahan mereka dan ditayangkan di stasiun televisi.
GridPop.ID (*)