Video yang ia unggah di akun TikTok @den.boy98, Rabu (5/5/2021), menjadi viral dan telah ditonton 2,3 juta kali.
"Aneh gak, aneh lah masa enggak. Ujannya RT RT-an," tulisnya seperti yang dikutip dari Tribunnews.com.
Hujan di daerah tersebut hanya mengguyur satu RT saja.
Sementara itu, wilayah di RT yang lainnya terlihat kering.
"Iya, hujannya sebagian saja," ujar Den saat dihubungi Tribunnews.com, Minggu (9/5/2021).
GridPop.ID (*)