Find Us On Social Media :

Banyak Orang Keblinger, Ternyata Begini Caranya Bedakan Gejala Sakit Pinggang dan Penyakit Mematikan Ini, Jangan Sampai Telat Menyadarinya!

By Arif B, Rabu, 3 November 2021 | 14:21 WIB

Ilustrasi Sakit Pinggang

Namun, batu yang lebih besar dapat menyebabkan rasa sakit yang tajam dan intens yang biasanya memburuk saat batu bergerak dari ginjal ke ureter.

Ureter adalah tabung yang menghubungkan ginjal ke kandung kemih dan merupakan bagian dari sistem kemih.

Sebuah infeksi ginjal dapat menyebabkan rasa nyeri atau rasa sakit yang tetap stabil.

Sedangkan, sakit pinggang berkisar dari sedang hingga berat dan biasanya memburuk sebagai respons terhadap gerakan.

3. Gejala penyerta

Kondisi yang memengaruhi ginjal dapat menyebabkan gejala lain, seperti:

Baca Juga: Sering Diabaikan dan Dianggap Sepele, Kebiasaan Menyantap Makanan Sejuta Umat Ini Ternyata Bisa Bikin Sakit Ginjal Kronis!