Find Us On Social Media :

Penderita Diabetes Wajib Tahu, Ini Tips Mudik Aman dan Nyaman Selama di Perjalanan, Salah Satunya Pastikan Kondisi Tubuh Sebelum Berangkat

By Arif B, Senin, 2 Mei 2022 | 10:02 WIB

Ilustrasi mudik Lebaran 2022

Meski berkumpul dengan keluarga di kampung halaman adalah hal yang menyenangkan, namun penderita diabetes disarankan untuk tidak melupakan olahraga selama mudik.

Ia mengatakan, olahraga penting untuk menjaga gula darah tetap stabil dan membuat badan menjadi lebih bugar.

Adapun frekuensi olahraga yang dianjurkan, dilakukan sebanyak 5 kali per minggu dengan durasi minimal 30 menit.

"Setelah melakukan perjalanan panjang, diabetes baiknya kembali ke dokter untuk kontrol gula darah selambat-lambatnya 7-10 hari setelah pulang berlibur,"

"Hal ini dikarenakan, selama perjalanan tentu aktivitas berubah, pola makan, dan waktu makan juga akan berubah atau bahkan bertambah, sehingga ada risiko gula darah akan bertambah dengan cepat," imbuhnya.

Baca Juga: Bacaan Doa Naik Kendaraat Darat atau Laut untuk Mudik Lebaran 2022, Semoga Selamat Sampai Kampung Halaman

GridPop.ID (*)