GridPop.ID - Tempe menjadi salah satu hidangan favorit yang mudah untuk diolah.
Tak hanya itu, tempe juga bisa dibeli dengan harga yang terjangkau.
Tempe juga memiliki deretan manfaat baik untuk tubuh.
Dilansir oleh kompas.com dari WebMD, berikut adalah manfaat tempe yang sangat baik bagi kesehatan:
1. Menurunkan tekanan darah
2. Melindungi kesehatan hati
3. Mengatasi peradangan
4. Membantu meredakan hot flashes akibat menopause
5. Meningkatkan kesehatan tulang