Alhamdulillah, Jazakumullahu khairan katsiran Kekuatan ikhtiar dan doa memang maha dahsyat.
Sayang semua. Mohon doa agar diberi cuci dalam proses pemulangan A Eril ke Indonesia," tulisnya.
Seperti yang diberitakan Warta Kota sebelumnya, setelah mendapatkan kabar soal keberadaan Eril, Ridwan Kamil langsung terbang ke Swiss untuk menjemput sang putra.
Melalui unggahannya, Ridwan Kamil juga menjelaskan jika jenazah Eril akan tiba di Indonesia pada Minggu (12/6/2022).
Sebelum dipulangkan, jenazah Eril disucikan dulu secara syariat islam di Bern.
GridPop.ID (*)