Find Us On Social Media :

Tips Hidup Sehat Terhindar dari Bahaya Oknum Pedagang Nakal, Simak Ciri-ciri Es Batu yang Dibuat dari Air Mentah, Awas Jika Terminum Bisa Ancam Nyawa!

By Ekawati Tyas, Jumat, 22 Juli 2022 | 13:22 WIB

Ilustrasi es batu

Sebenarnya mudah saja membedakan es batu yang higienis dan tidak.

Bisa dilihat dari warna es batu saat membeku.

Apabila saat mengeras es batu berwarna bening, maka dibuat dari air matang.

Sebab, hal itu terjadi lantaran air berhasil mengkristal.

Untuk tekstur es batu yang dibuat dari air matang juga akan lebih halus.

Es batu jenis ini bersifat lebih keras dan sulit untuk dihancurkan.

Nah, beda lagi jika es batu terbuat dari air mentah.

Baca Juga: TIPS HIDUP: Cara Usir Kecoak dari Kamar Mandi Hanya dengan Modal Daun Pandan, Begini Caranya yang Ternyata Simpel Banget!

Es batu dengan air mentah warnanya putih seperti salju.

Nampak serat-serat gelembung air pada bongkahan es batu dari air mentah.

Untuk teksturnya, cenderung lebih kasar dan mudah untuk dihancurkan.

Itulah tips penting membedakan es batu yang terbuat dari air matang dan air mentah.

Semoga membantu!

GridPop.ID (*)